Selasa, 28 April 2020

Reward, what for?

Berikan lah, jempolmu, Guz....
(Teruntuk Mbakyu...)

Ya, di pinggiran telaga Sarangan
Khyai Edyan mengingat kan:

"Ringankan tanganmu
Untuk mengangkat topi
Atas keberhasilan orang lain
(Sekecil apapun)

Atau, berikan lah jempolmu
Atas kesuksesan orang lain"

Ya, pentingnya "rewards" atas prestasi orang lain karena rewards akan menstimulasi orang itu untuk berkreasi lebih giat lagi.

Bagaimana pun, hasil akhirnya berada di tangan-Nya.

Bukan, tergantung tangan atau kreasi (amal dan perbuatan) manusia belaka.

Karena, proses kreasi itupun tak lepas dari lancarnya arus oksigin yang dialirkan oleh-Nya dalam tubuh kita.

Jadi,
Jempol yang kita berikan untuk sahabat kita
Sesungguhnya jempol untuk-Nya

  الله اعلم

Tidak ada komentar:

Posting Komentar